CARA KONFIGURASI IP STATIC
DI DEBIAN 11
1. Langkah pertama masuk pada debian nya kemudian masuk ke menu super user/root
dengan cara masukan perintah su jika sudah masuk menu root di tandai dengan tanda #
kemudian kita tinggal langsung saja mengedit/ mengkonfigurasi ip dengan perintah
nano /etc/network/interfaces.
2. Setelah masuk di menu ini kita langsung seting ip di bawah dengan masukan
teks dibawah ini yang saya edit namanya menjadi
# ip address
auto enp0s3
iface enp0s3 inet static
address 192.168.0.23
netmask 255.255.255.0
network 192.168.0.0
broadcast 192.168.0.255
gateway 192.168.0.1
untuk ipnya bebas ya. selanjutnya jika sudah kita tekan ctrl x kemudian tekan y lalu enter
untuk menyimpan konfigurasinya.
systemctl restart networking jika sudah tinggal kita cek dengan perintah ip a jika ip
yang kita buat muncul berarti konfigurasinya berhasil .
sekian dari saya terimakasih
Tidak ada komentar:
Posting Komentar